Kamis, 23 Februari 2017

Konfigurasi WEB SERVER




Nama : Esi Novita Sari
Konfigurasi
  WEB SERVER
Tanggal : 23/2/2017
Kelas : XII TKJ 3
SK/KD : -
No. JobSheet :35
Guru Produktif : Pak,maman










A.    Pengertian WEB SERVER
       Server web atau yang dalam bahasa inggris disebut web server adalah merupakan perangkat lunak (software) dalam server yang berfungsi untuk menerima permintaan (request) berupa halaman web melalui protokol HTTP dan atau HTTPS dari client yang lebih dikenal dengan nama browser, kemudian mengirimkan kembali (respon) hasil permintaan tersebut ke dalam bentuk halaman-halaman web yang pada umumnya berbentuk dokumen HTML.
1. Fungsi WEB SERVER
     Fungsi utama dari web server adalah untuk mentransfer atau memindahkan berkas yang diminta oleh pengguna melalui protokol komunikasi tertentu. Oleh karena dalam satu halaman web biasanya terdiri dari berbagai macam jenis berkas seperti gambar, video, teks, audio, file dan lain sebagainya, maka pemanfaatan web server berfungsi juga untuk mentransfer keseluruhan aspek pemberkasan dalam halaman tersebut, termasuk teks, gambar, video, audio, file dan sebagainya.
2. Alat Dan Bahan
1. PC/Laptop
2. Software Virtualbox
3. File ISO Ubuntu Server
4. File ISO Windows Xp
5. koneksi internet
3. Langkah-Langkah Kerja Web Server
1. install apache2 dengan perintah
apt-get install apache2 [enter]
2. konfigurasi apache2
masuk ke directory :/var/www
ketik: cd[spasi]/var/www
ketik ; nano[spasi]index.html
kemudian edit seperti di bawah ini :
<html><body><h1><marquee>SMK AL-BAHRI Bersemayam Dihatiku </marquee></h1> </body></html>
kemudian save CTRL+X,Y [enter]
setelah itu RESTART SERVICE, dengan mengetik :
/etc/init.d/apache2 restart
kemudian buka browser pada client windows XP , dan masukkan IP addressnya yaitu 192.168.26.1 hasilnya akan muncul seperti di bawah ini :












0 komentar:

Posting Komentar